Analisis Determinasi Pertumbuhan Sektor Perdagangan di Kota Jambi

Main Article Content

Adi Putra
Ardi Afrizal

Abstract

Diberlakukannya Otonomi Daerah menimbulkan harapan baru dalam upaya untuk mengurangi tingkat kemiskinan dan ketimpangan antara kota dan daerah sekaligus untuk mampu keluar dari krisis ekonomi yang berkepanjangan.


Untuk menunjang Otonomi dalam menghasilkan tingkat kemandirian daerah sektor perdagangan merupakan salah satu sektor yang harus dikembangkan oleh pemerintah daerah Kota Jambi. Karena sektor perdagangan merupakan salah satu sektor penyumbang pendapatan terhadap PDRB Kota Jambi. Oleh sebab itu, perlu digali semua potensi yang ada di sektor perdagangan. Sektor perdagangan dapat diarahkan pada salah satu pencapaian tujuan pembangunan yaitu peningkatan pendapatan di Kota Jambi. Dengan meningkatnya pendapatan, maka diharapkan pada akhirnya akan tercapai pertumbuhan ekonomi daerah yang lebih baik.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
1.
Putra A, Afrizal A. Analisis Determinasi Pertumbuhan Sektor Perdagangan di Kota Jambi. JD [Internet]. 30Mar.2015 [cited 22Nov.2024];3(1):1-5. Available from: https://jurnal.umjambi.ac.id/JD/article/view/22
Section
Articles
Author Biographies

Adi Putra, Dosen Tetap STIE Muhammadiyah Jambi

Dosen Tetap STIE Muhammadiyah Jambi

Ardi Afrizal, Dosen Tetap STIE Muhammadiyah Jambi

Dosen Tetap STIE Muhammadiyah Jambi