PENGARUH BESARNYA PENDAPATAN PEGAWAI TERHADAP TINGKAT KEHADIRAN PEGAWAI DI DINAS PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN MUARO JAMBI

Main Article Content

Mustika Mustika
Mahmud Mahmud
Sundari Cahyati

Abstract

Penelitian ini bertujuan 1) Untuk mengetahui Perkembangan tingkat pendapatan dan tingkat kehadiran pegawai di Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Muaro Jambi 2) Untuk mengetahui pengaruh besarnya pendapatan pegawai terhadap tingkat kehadiran pegawai di Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga kabupaten Muaro Jambi. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan sekunder berdasarkan kurun waktu. Untuk mendeskriftifkan Besarnya pendapatan pegawai terhadap tingkat kehadiran pegawai di dinas pariwisata pemuda dan olahraga kabupaten Muaro Jambi. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Besarnya pendapatan pegawai berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kehadiran pegawai di dinas pariwisata pemuda dan olahraga kabupaten Muaro Jambi

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
1.
Mustika M, Mahmud M, Cahyati S. PENGARUH BESARNYA PENDAPATAN PEGAWAI TERHADAP TINGKAT KEHADIRAN PEGAWAI DI DINAS PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN MUARO JAMBI. JD [Internet]. 1Nov.2020 [cited 15Jan.2025];8(1):24-9. Available from: https://jurnal.umjambi.ac.id/JD/article/view/147
Section
Articles